Cara Mengambil Dana PIP Kemdikbud Oktober 2022 Di Bank BRI Dan BNI Masih Ada 59 Juta Kuota Penerima PIP SDSMK
Cara Mengambil Dana PIP Kemdikbud Oktober 2022 di Bank BRI dan BNI, Masih Ada 5,9 Juta Kuota Penerima PIP SD-SMK. Segera cek NISN di laman resmi PIP Kemdikbud untuk melihat daftar penerima bantuan PIP bulan Oktober 2022. Jumlah alokasi dana PIP 2022 seluruhnya yakni sebanyak 17,9 untuk siswa jenjang SD, SMP, SMA, dan SMK.
Update penyaluran bantuan Program Indonesia Pintar (PIP) hingga hari ini dan masih tersisa 5,9 juta siswa SD-SMK yang belum dicairkan. Simak cara dan syarat untuk mengambil dana PIP Oktober 2022 di bank BRI-BNI. Apabila nama siswa terdaftar sebagai penerima bantuan PIP 2022, maka nantinya akan ada data siswa dan tahun penyalurannya.
Per 21 Oktober 2022 dana PIP telah disalurkan ke 11,9 juta untuk siswa jenjang SD, SMP, SMA, dan SMK. Tetapi perlu diketahui bahwa masih tersisa dana PIP 2022 yang belum disalurkan sebanyak 5,9 juta siswa jenjang SD, SMP, SMA, dan SMK.
Kemudian siswa dapat mencairkan dana PIP bulan Oktober 2022 apabila sudah mendapatkan SK Nominasi dari sekolah ataupun lembaga pendidikan tempat siswa mendaftar sebagai bantuan.
Bagi siswa jenjang SD dan SMP dapat mengambil bantuan PIP Oktober 2022 di bank BRI. Sedangkan untuk siswa SMA dan SMK dapat mengambil bantuan PIP di bank BNI.
Cara Mengambil Dana PIP Kemdikbud Oktober 2022 di Bank BRI dan BNI, Masih Ada 5,9 Juta Kuota Penerima PIP SD-SMK
Berikut syarat dan tata cara mencairkan bantuan PIP Oktober 2022, yakni:
1. Cek NISN di pip.kemdikbud.go.id
2. Jika terdaftar siswa akan mendapat SK Nominasi PIP dari sekolah
3. Kemudian siapkan beberapa berkas di bawah ini untuk proses pencairan dana PIP 2022 di bank penyalur.
Adapun rincian besaran uang tunai dari dana PIP yang nantinya akan diterima oleh peserta didik jenjang SD, SMP, SMA, dan SMK, yakni sebagai berikut.
• Jenjang SD/MI/sederajat akan mendapatkan Rp450.000/tahun
• Jenjang SMP/MTs/sederajat akan mendapatkan Rp750.000/tahun
• Jenjang SMA/SMK/MA/sederajat akan mendapatkan Rp1 juta/tahun
Cara Mengambil Dana PIP Kemdikbud Oktober 2022 di Bank BRI dan BNI, Masih Ada 5,9 Juta Kuota Penerima PIP SD-SMK
Berikut ini syarat untuk mengambil bantuan PIP 2022, yakni sebagai berikut:
– Surat keterangan dari sekolah yang menerangkan bahwa benar siswa bersekolah di sekolah tersebut
– Fotokopi akte kelahiran
– Fotokopi KTP orang tua
– Fotokopi KK
– Membawa SK Nominasi PIP – Bagi iswa SMA-SMK yang terdaftar, nantinya dapat membawa fotokopi kartu pelajar dan untuk buku rekening Simpanan Pelajar (SimPel) harus dibawa saat pencairan dana.
Namun bagaimana jika siswa penerima PIP belum punya rekening BRI atau BNI?
Dengan begitu untuk siswa yang belum memiliki rekening, maka nantinya akan dibuatkan oleh pihak bank penyalur sesuai dengan SK Nominasi dan SK Pemberian PIP.
Demikian update pencairan dana PIP hingga hari ini dan beginilah cara mengambil dana PIP di bank BRI dan BNI pada bulan Oktober 2022.
Cara Mengambil Dana PIP Kemdikbud Oktober 2022 di Bank BRI dan BNI, Masih Ada 5,9 Juta Kuota Penerima PIP SD-SMK
Sumber : kompas.com
Tags : Cara Mengambil Dana PIP Kemdikbud Oktober 2022, Dana PIP Kemdikbud Oktober 2022, Mengambil Dana PIP Kemdikbud Oktober 2022, PIP Kemdikbud Oktober Artikel Sebelumnya : « Daftar Lolos Kartu Prakerja Gelombang 47, Cek Jadwal dan Cara Daftar Dapat Insentif Rp 2,55 Juta | Artikel Sesudahnya : Download Link Nonton Film Black Adam Terbaru Update, Bukan di IndoXXI dan LK21 »