Cara Mengembalikan Akun IG Yang Emailnya Sudah Diganti

Cara Mengembalikan Akun IG yang Emailnya sudah DigantiCara Mengembalikan Akun IG yang Emailnya Sudah Diganti dalam artikel ini adalah pengalaman saya pribadi yang sudah pernah mengalaminya.

Sebenarnya Cara mengembalikan ig yang sudah diambil alih oleh orang lain tidak sesulit yang kamu kira, disini saya akan mengajarkan bagaimana melakukan hal tersebut.

Kemungkinan pembobolan akun Instagram kamu dilakukan karena beberapa sebab, seperti password sudah diketahui, menggunakan aplikasi pihak ketiga, dan lainnya.

Baca Juga : Cara Mendapatkan Uang dari Instagram

Namun ada juga kejadian akun tiba-tiba tidak bisa dibuka dan keluar sendiri dan akun menghilang dari pencarian Instagram.

Hal ini lah yang saya alami, kebetulan akun Instagram saya sudah mempunyai 20k followers, makanya akun instagram saya diambil.

Bahkan bukan itu saja, peretas ini juga meretas akun instagram pribadi saya, namun tidak banyak berubah karena akun pribadi saya sedikit followersnya.

Akun instagram yang memiliki followers 20k tersebut sudah saya aktifkan keamanan Autentikasi Dua Faktor, namun peretas ini mampu melewati hal tersebut.

Semua informasi seperti Email, nomor HP, Bio, dan lainnya sudah diganti oleh peretas tersebut.

Nah, bagaimana Cara Mengembalikan Akun IG yang Emailnya Sudah Diganti? Sebelum itu kita akan melihat dulu siapa yang melakukan hal tersebut.

Baca Juga : Cara Menghapus Akun Facebook

Cara Mengetahui Siapa yang mengambil Akun Instagram Kita
Cara mengetahui pelaku yang mencoba masuk ke instagram kita sebenarnya agak sulit, karena informasi yang kita butuhkan cukup banyak.

Namun, untuk peretas kelas teri biasanya akan melakukan kecerobohan. Seperti kejadiannya pada akun instagram saya, dia meninggalkan nomor HP di akun instagram saya.

Setelah kejadian tersebut saya menghubungi dan tidak diangkat, namun jika kamu ingin melacak keberadaan nomor tersebut bisa langsung ke grapari, nanti kamu jelaskan apa yang terjadi dan akan ditindak lanjuti.

Cara Mengetahui Siapa yang masuk ke Instagram kamu, bisa cek melalui email yang sudah terhubung dengan instagram kamu sebelumnya.

Baca Juga : Cara Menghapus Akun Instagram

Walaupun peretas mengubah emailnya, kamu tetap akan mendapatkan informasi bahwa akun IG kamu sudah merubah email dan memastikan bahwa itu benar-benar kamu sendiri.

Silakan kamu lihat pada gambar di bawah ini, ini adalah email yang dikirim pihak instagram saat akun saya di retas.

Saat upaya Peretasan dilakukan maka kamu akan mendapatkan email dari pihak instagram.

Bisa kamu perhatikan dari bawah ke atas, dia mengubah nomor Hp saya dengan nomor HP milik peretas, hal ini lah yang pertama dia melakukan kesalahan.

Apabila kamu mengetahui hal ini terjadi dan kamu tidak melakukannya, kamu masih dapat mengubah password akun Instagram kamu dengan cepat.

Baca Juga : Cara Menambah Followers IG

Karena saya baru sadar beberapa jam kemudian, dia melanjutkan aksinya dengan menonaktifkan keamanan Autentikasi dua faktor, mengubah password, dan mengganti email.

Saya disini tidak bisa lagi login ke akun Instagram saya, Nah, Apa yang saya lakukan untuk mengatasi Cara Mengembalikan Akun IG yang Emailnya Sudah Diganti?

Kita akan membahas selengkapnya berikut ini.

Ada dua hal yang bisa kita lakukan untuk Cara Mengembalikan Akun IG yang Emailnya Sudah Diganti. Kamu bisa mengikuti email yang dikirim terakhir oleh instagram dengan mengataskan bahwa itu bukan kamu.

Cara Mengembalikan Akun IG yang Emailnya Sudah Diganti selanjutnya kamu bisa melaporkan bahwa akun kamu sudah diretas oleh orang lain kepada pihak instagram.

Kita akan mengupas kedua cara ini lebih rinci lagi, agar kamu bisa melakukan untuk mengembalikan akun instagram kamu.

Baca Juga : Cara Menghapus Halaman Facebook

1. Cara Mengembalikan IG Yang di ambil orang menggunakan Email
Cara ini yang saya lakukan pertama kali untuk kembalikan akun akun instagram saya yang diretas. Saya melakukan ini terbukti berhasil dan akun instagram saya sudah aman sekarang.

Untuk melakukannya, silakan kamu ikuti langkah berikut ini untuk Cara Mengembalikan Akun IG yang Emailnya Sudah Diganti.

* Langkah pertama, silakan kamu cek email yang terkait dengan akun instagram kamu.
* Setelah email terbuka, silakan cari email dari instagram seperti gambar yang telah saya berikan sebelumnya.
* Kamu buka email terbaru yang dikirim oleh instagram.
* Pada email tersebut menjelaskan bahwa akun instagram kamu sudah mengubah email atau nomor HP.
* Jika itu bukan kamu, silakan klik “Secure Your Account Here” untuk mengubah semua informasi di akun kamu dan mengubah password.

* Kamu bisa langsung melihat informasi yang di ubah oleh peretas, seperti email, nomor HP, dan User Name kamu.
* Setelah itu, silakan kamu ubah semua informasi dengan benar dan lanjutkan dengan mengubah password akun instagram kamu.
* Jika semua sudah berhasil, kamu bisa login kembali akun instagram kamu dan mengamankan akun kamu kembali.

Cara Mengembalikan Akun IG yang Emailnya Sudah Diganti ini sudah saya praktikkan sendiri dan terjamin 100% berhasil.

Baca Juga : Cara Membuat Link Whatsapp di Instagram

2. Cara Mengembalikan IG yang di ambil orang dengan Halaman Help Instagram
Halaman bantuan dari instagram ini banyak sekali manfaatnya, kita bisa melapor apa saja yang melanggar kebijakan dari instagram melalui halaman bantuan ini.

Nah, Cara Mengembalikan Akun IG yang Emailnya Sudah Diganti juga bisa kita lakukan di halaman ini, bagaimana caranya?

Untuk melakukanya, silakan ikuti beberapa langkah yang saya ajarkan berikut ini.

* Pertama silakan kunjungi halaman Bantuan Instagram.
* Halaman ini berfungsi membantu kamu untuk mengatasi semua permasalahan yang terjadi di akun instagram kamu.
* Untuk Cara Mengembalikan Akun IG yang Emailnya Sudah Diganti, kamu bisa langsung pilih menu “Pusat Privasi dan keselamatan”.

* Selanjutnya silakan kamu klik menu “Melaporkan Sesuatu”. Pada halaman ini kamu akan menemukan berbagai bentuk permasalahan yang terjadi di akun Instagram kita dan kita perlu melaporkan untuk di tindaklanjuti.

* Tahap selanjutnya adalah kamu memilih permasalahan dari sekian banyak permasalahan yang di ajukan. Karena kita bermasalah pada akun Instagram di ambil orang lain, silakan pilih menu “Akun di Bajak”.

* Setelah itu, silakan pilih “Sepertinya akun Instagram saya diretas” untuk mendapatkan bantuan untuk mengatasi permasalahan kamu.

* Jika kamu memilih opsi tersebut, maka pihak instagram memberikan 4 pilihan. Pilihan tersebut adalah mengubah kata sandi, email reset kata sandi, membatalkan akses pihak ketiga, dan mengaktifkan Autentikasi dua faktor.

* Silakan kamu pilih yang mana menurut kamu paling efektif, sebaiknya kamu mengubah kata Sandi atau mengirim email untuk mereset kata sandi. Jika kamu memilih ini maka instagram akan mengirim email untuk mengubah kata sandi instagram.

* Setelah itu silakan kamu cek email yang dikirim oleh pihak instagram, dan lakukan seperti cara yang pertama.

Sebenarnya cara ini cukup ribet untuk digunakan, namun akan sangat berguna jika kamu tidak mendapatkan email seperti cara yang pertama saya jelaskan.

Atau kamu mencurigai seseorang sudah masuk ke akun instagram kamu, kamu bisa menggunakan Cara Mengembalikan Akun IG yang Emailnya Sudah Diganti yang kedua ini.

Setelah itu, apa yang harus dilakukan apabila akun masih dalam pemeriksaan Instagram.

Baca Juga : Cara Menyembunyikan Status Online di WA

Tindakan yang Harus Kamu Lakukan Setelah Melapor
Setelah melakukan laporan ke pihak instagram mengenai akun instagram kalian di ambil oleh orang lain. Biasanya kamu akan langsung bisa mengakses akun instagram kamu kembali.

Namun ada beberapa kasus yang berbeda, kamu masih belum juga bisa mengakses akun ig. Maka yang harus kamu lakukan adalah sebagai berikut.

1. Jangan Panik dan Bersabar
Ini kemungkinan terjadi kepada kamu, karena followers kamu tinggi dan membangun instagram dengan susah payah jika hilang begitu saja pasti akan panik.

Hal tersebut adalah wajar jika terjadi, namun kamu juga harus mempercayai pihak instagram untuk mengembalikan akun yang di bajak.

Kamu harus bersabar dan menunggu hasil dari pemeriksaan, jika sudah selesai pasti ada notifikasi di email kamu.

Baca Juga : Cara Menambah Subscriber Youtube

2. Selalu Periksa Email
Seperti yang dibahas di atas, Instagram akan memberitahukan semuanya di email yang terkait dengan akun kamu.

Maka dari itu kamu harus rutin untuk selalu cek email kamu, siapa tau kamu sudah mendapatkan pemberitahuan dari pihak Instagram.

Penutup
Nah, begitulah Cara Mengembalikan Akun IG yang Emailnya Sudah Diganti dengan mudah. Kamu bisa mencoba cara yang pertama terlebih dahulu, apabila tidak berhasil kamu bisa mencoba cara alternatifnya.

Silakan komentar dibawah ini, jika kamu berhasil Mengembalikan Akun IG yang Emailnya Sudah Diganti. Jika ada tambahan jangan lupa tambahkan di kolom komentar juga ya guys.

Baca Juga : Ide Konten Youtube untuk Para Youtuber Pemula